Tutwuri.id – Telah dibuka Beasiswa Fully Funded untuk kuliah S1, S2 dan S3 di University of Brunei Darussalam.
Pemerintah Brunei Darussalam memberikan kesempatan pada ribuan beasiswa kepada penduduk lokal maupun nonlokal untuk belajar di University Brunei Darussalam.
Pemerintah Brunei selain memberikan bantuan beasiswa juga membebaskan biaya kuliah semua keperluan kuliah ditanggung pemerintah. Beasiswa ini mencakup untuk akomodasi, buku, makanan, pengeluaran pribadi serta perawatan medis di rumah sakit pemerintah Brunei manapun.
Baca Juga: Telah Dibukanya Program Beasiswa Lestari Tahun 2022
Untuk perjalanan biaya berangkat akan diatur oleh Tim Luar Negeri Brunei Darussalam. Jadi Anda sudah tak perlu repot-repot memikirkan akan biaya perjalanan berangkat sampai kembali ke negeri asal.
Jika Anda berminat silahkan daftar, untuk skema jadwal bisa Anda unduh dibawah ini:
infobeasiswaupdate.id more info silakan kunjungi
bit.ly/beasiswauniversitasbrunei
Itulah, Beasiswa Fully Funded S1, S2, S3 di Brunei Darussalam Dibuka. Semoga bermanfaat.***